Cara Disable ModSecurity dan WAF Rule ID

ModSecurity sangat penting untuk memproteksi website dan server dari berbagai macam serangan. Oleh karena itu sangat tidak disarankan mematikan ModSecurity. Namun jika memang harus anda bisa mematikan Modsecurity di Directadmin dengan login pada panel hosting anda.

Mematikan Modsecurity secara total bisa pada bagain menu Advance Feature - ModSecurity pada opsi centang off lalu save.

Jika ada error pada website anda terkait ModSecurity biasanya akan ada keterangan error pada error log anda, ini menunjukan bahwa coding atau script anda terbaca sebagai tidak aman dan berbahaya, akan terbaca WAF rule Id pada error log anda. Masukan rule id pada menu Advance Feature - ModSecurity pada kolom Rule Id masukan rule ID yang terbaca pada error log anda.

Misalnya pada error log berikut:

mod_security rule [id "211220"] at [/usr/local/cwaf/rules/
[id "211220"] [rev "4"] [msg "COMODO WAF: PHP Injection Attack"] [severity "CRITICAL"] [tag "CWAF"]

maka rule id yang anda masukan pada kolom disable rule id adalah: 211220 lalu disable rule

 

 

 

  • 1 Pengguna menganggap ini berguna
Apakah Jawaban ini membantu?

Artikel Berhubungan

Cara Pilih Versi PHP dan Setting PHP value

Pada default cpanel hosting terdapat pembatasan pada limit memory, max post dan max upload....

Directadmin: Cara Ganti Versi PHP

Cara mengganti versi PHP cukup mudah untuk menyesuaikan script/cms yang anda gunakan, pastikan...

Directadmin: Cara Install Wordpress

Install Wordpress pada directadmin panel sangat mudah sekali klik saja karena menggunakan...

setting Session Path di .htaccess

Terkadang ada coding yang memerlukan session path, jika tidak ada maka akan muncul error terkait...

Directadmin: AddOns Domain dan Subdomain

Add ons domain dan buat subdomain pada directadmin sangat mudah dan cepat.  Navigasi: Account...